Warga menata nasi kenduri berisi ingkung (ayam) saat Rosulan Ingkung di Masjid Ar-Rahman, Dusun Kirobayan, Tirtosari, Kretek, Bantul, DI Yogyakarta, Sabtu (24/6). Tradisi Rosulan Ingkung yang diadakan setiap malam takbiran sejak tahun 1825 tersebut sebagai wujud syukur warga atas berakhirnya bulan suci Ramadan serta sebagai ajang bersilaturahmi warga yang merantau dan kembali ke kampung halaman. ANTARA FOTO/Hendra Nurdiyansyah/ama/17.