Video - ANTARA News ambon

Penumpang Ternate tujuan Halmahera Selatan masih ramai

ANTARA - Penumpang kapal di Kota Ternate tujuan Kabupaten Halmahera Selatan, Maluku Utara, masih terpantau ramai di Pelabuhan Bastiong pada Minggu malam (8/5). Banyaknya penumpang yang balik ke Kabupaten Halmahera Selatan,  pada  H+5 Idul Fitri 1443 Hijriah, karena menjelang masuknya aktivitas perkantoran pada Senin, 9 Mei 2022. (Harmoko Minggu/Yovita Amalia/Risbeyhi)