Jembatan Merah Putih (Marthafons)
Rabu, 6 Mei 2015 14:59 WIB
1
Pemandangan saat pembangunan jembatan Merah Putih atau jembatan Marthafons di kota Ambon, Maluku, Rabu (6/5). Pembangunan Jembatan Merah Putih sepanjang 1.060 meter yang membentang di atas Teluk Dalam Ambon yang menghubungkan kecamatan Sirimau dan kecamatan Teluk Ambon menghabiskan anggaran Rp416,75 miliar lebih yang bersumber dari APBN. ANTARA FOTO/Irwansyah Putra/Rei/ama/15.