Video - ANTARA News ambon

ASDP Ternate usulkan penyesuaian tarif tiket sebesar 20 persen

ANTARA - PT ASDP Indonesia Ferry cabang Ternate mengusulkan kepada Pemerintah Provinsi Maluku Utara, terkait penyesuaian tarif tiket kapal antarpulau naik 20 persen. Manajer Usaha PT ASDP Indonesia Ferry cabang Ternate Nurdin, Rabu (7/9), mengharapkan masyarakat dapat menerima penyesuaian tarif dengan bijak nantinya. (Harmoko Minggu/Rizky Bagus Dhermawan/Farah Khadija)