Video - ANTARA News ambon

Pertamina Patra Niaga pastikan stok minyak tanah aman hingga 3 bulan

ANTARA - Pertamina Patra Niaga Maluku-Papua memastikan jika stok Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis minyak tanah di kota Ambon aman hingga 3 bulan mendatang. Kelangkaan yang terjadi selama ini, karena masyarakat membeli dengan jumlah yang berlebihan. (Alfian Sanusi/Satrio Giri Marwanto/Risbeyhi)